Edy Sujatmiko Ajak Pelaku UMKM Jepara Kuasai Teknologi untuk Pertumbuhan Berkelanjutan

Jepara-Infomuria.com-Sekretaris Daerah (Sekda) Jepara Edy Sujatmiko yang mewakili Penjabat Bupati Jepara H. Edy Supriyanta membuka Pameran Gebyar Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Alun-alun Jepara 2, Kamis (14/12/2023). Prosesi pembukaan ditandai dengan pemotongan pita oleh Sekda Jepara dan Jajaran Forkopimda. Pameran ini akan berlangsung selama 3 hari dimulai hari ini 14 Desember hingga 16 […]

Jepara Hadirkan Pertahanan Canggih, Peluncuran CSIRT untuk Keamanan Siber

Jepara-Infomuria.com-Pemerintah Kabupaten Jepara resmi membentuk tim koordinasi tanggap insiden keamanan siber. Satuan kerja ini bernama CSIRT, akronim dari Computer Security Incident Response Team. Tim itu terdiri atas personel gabungan semua perangkat daerah, dan diketuai Kepala Diskominfo Jepara Arif Darmawan. Penjabat Bupati Jepara H. Edy Supriyanta menyatakan pentingnya birokrasi pemerintah kabupaten memiliki CSIRT. Sebagai upaya memperkuat […]

Kabupaten Rembang Siapkan Anggaran Rp 120 Miliar untuk Pengelolaan Sampah dengan Teknologi Maju

Rembang-Infomuria.com-Pengelolaan sampah di Kabupaten Rembang akan menggunakan teknologi maju. Anggaran yang nantinya siapkan sebesar Rp 120 milyar bersumber dari Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Hal itu disampaikan oleh Bupati Rembang, Abdul Hafidz, saat world cleanup day, di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 3 Lasem, Sabtu (28/10/2023). Bupati mengatakan anggaran sebesar itu nantinya akan […]

Wakil Bupati Rembang Ajak Pelajar Ikuti Perkembangan Teknologi dan Informasi

Rembang-infomuria.com-Keterbukaan informasi dan kemajuan teknologi saat ini sangat berpengaruh terhadap arah langkah ke depan para pelajar. Informasi apapun bisa diakses untuk menjadi pertimbangan mengambil keputusan untuk masa depan. Hal itu disampaikan oleh Wakil Bupati Rembang Mochamad Hanies Cholil Barro’ saat kegiatan Belajar Bareng Gus Hanies di SMK Negeri 1 Sumber, Kamis (26/10/2023). Tentang teknologi dan […]

Pj Gubernur Jateng Mendorong Santri Menjadi Bagian dari Kemajuan Teknologi dan Perekonomian

Jateng-Infomuria.com-Santri diharapkan tidak hanya memahami ilmu agama, tapi harus mampu turun di kancah perekonomian, dan menguasai teknologi. Sehingga, santri memiliki kemampuan menghadapi tuntutan kehidupan ke depan. Hal itu disampaikan Penjabat (Pj) Gubernur Jateng Nana Sudjana, saat Peringatan Hari Santri Nasional, di Alun-alun Demak, Minggu (22/10/2023). Peringatan itu dihadiri 10 ribu santri. Menurutnya, tema Hari Santri […]

Menyaring Air Hujan, Prinsip Kerja Teknologi ABSAH di Kabupaten Blora

Blora-Infomuria.com-Bidang Sumber Daya Air (SDA) Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora, Jawa Tengah memberikan support pembinaan dan pendampingan Akuifer Buatan Simpanan Air Hujan (ABSAH) di sejumlah tempat. “Kami lakukan support pembinaan dan pendampingan dalam rangka pemeliharaan infrastruktur yang ada agar tetap dapat berfungsi secara optimal kepada organisasi masyarakat pengelolaan ABSAH tersebut,” jelas […]

Pelatihan Robotik di Jepara, Menumbuhkan Minat Anak-anak pada Teknologi

Jepara-Infomuria.com-Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) sangat pesat, namun jangkauan perkembangannya masih sangat minim dimiliki oleh peserta didik pada umumnya. Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitiaan dan Pengembangan (Bappeda) Jepara menyelenggarakan Pelatihan dan Lomba Robotik, Selasa (19/9/2023). Kegiatan Pelatihan dan Lomba Robotik yang diikuti oleh siswa SMP dan MTs di Gedung Wanita Kabupaten Jepara diharapkan dapat menjadi […]

9 Tips Memilih Laptop Untuk Mahasiswa Baru

Teknologi-Infomuria.com-Laptop adalah salah satu alat yang sangat dibutuhkan oleh mahasiswa di era digital ini. Laptop tidak hanya berguna untuk menyelesaikan tugas kuliah, tetapi juga untuk berbagai keperluan lain seperti belajar online, hiburan, dan bisnis. Namun, memilih laptop yang tepat untuk mahasiswa tidaklah mudah. Ada banyak faktor yang harus dipertimbangkan, seperti spesifikasi, harga, kualitas, dan kebutuhan. […]

Teknologi Augmented Reality: Cara Membuat Pengalaman Wisata yang Lebih Menarik dan Interaktif

Apakah Anda pernah merasa bosan dengan wisata yang biasa-biasa saja? Apakah Anda ingin merasakan sensasi yang berbeda dan lebih menyenangkan saat berwisata? Jika ya, maka Anda harus mencoba teknologi augmented reality (AR). Apa itu teknologi AR? Teknologi AR adalah teknologi yang menggabungkan elemen-elemen virtual dengan dunia nyata melalui perangkat seperti smartphone, tablet, kacamata pintar, atau […]

Back To Top