Pati-Infomuria.com-Jumat (29/9) bertempat di Desa Sukolilo, Kecamatan Sukolilo, Kabupaten Pati diselenggarakan Tradisi Meron untuk memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW. Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro hadir bersama Camat Sukolilo, serta Perangkat Desa Sukolilo, dan diramaikan masyarakat Sukolilo. Tradisi Meron merupakan arak-arakan gunungan yang biasa dibuat dalam kegiatan gerebek. Meron terdiri dari tiga bagian, yakni mustaka, […]
Tradisi Ampyang Maulid, Meriahkan Peringatan Maulid Nabi di Kudus
Kudus-Infomuria.com-Beragam hasil bumi dan kearifan lokal ditampilkan masyarakat Desa Loram Kulon dalam Festival Ampyang Maulid dan Loram Expo, di depan Masjid At-Taqwa Loram Kulon, Kamis (28/9/2023). Masyarakat juga tampak kreatif dalam menampilkan budaya khas Kudus, beberapa di antaranya, menampilkan tokoh Desa Loram Kulon dan membawa gunungan nasi kepel, jajan, serta kerupuk ampyang berbagai warna. Penjabat […]